Kamis, 26 Januari 2012

Proteksi USB Disk Security 6.1.0

Flash disk, media ini pasti tidak asing lagi bagi pengguna komputer, Kecil imut tapi sangat handal menyimpan beragam data. Namun disamping mobilitasnya yang tinggi Flasdisk menyimpan bahaya tersembunyi, yaitu tempat bersarangnya bermacam-macam virus. terkadang kita tidak menyadarinya.

Menurut survey yang tidak tahu dari mana sumbernya, flasdisk adalah media yang paling utama dalam penyebaran virus pada komputer. karena sifatnya yang mobile itu membuat flasdisk sangat rentan. USB Disk Security adalah solusi nya. USB Disk Security adalah sebuah aplikasi kecil yang sangat ringan di gunakan sehingga tidak memberatkan komputer. USB Disk Security bekerja autorun dan langsung akan melakukan scanning flash disk saat flash disk di tancapkan pada PC atau laptop.

Bila ingin mencoba, dapat Download Disini.


Photobucket

Related Post:

Ditulis Oleh : Unknown ~ Deskripsi Blog Anda

Artikel Proteksi USB Disk Security 6.1.0 ini diposting oleh Unknown pada hari Kamis, 26 Januari 2012. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

Tinggalkan Alamat Email Anda

Tinggalkan alamat email anda. dan Kami akan Menghubungi Blog! Anda

0 komentar:

Posting Komentar